Tren pengembangan baterai listrik mengambil arah berbeda dari yang sebelumnya diramalkan. Bagaimana holding baterai bisa mengantisipasi hal tersebut sembari melanjutkan proyek…
Pembukaan lowongan kerja MIND ID dilakukan melalui program akselerasi manajemen XPLORER tahap kedua. Periode pendaftaran dibuka pada 30 Mei 2022 hingga 24 Juni 2022.
Mining Industry Indonesia atau MIND ID berencana untuk menetapkan indeks harga bauksit, nikel dan timah agar lepas dari spekulasi harga di bursa berjangka dunia seperti London…
BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID atau Mining Industry Indonesia buka suara terkait tuduhan ingkar janji dari Pemkab Mimika lantaran belum menyerahkan saham 7 persen…
Pemkab Mimika mengatakan keterlambatan penyerahan saham dari MIND ID sangat mengganggu, mengingat divestasi saham PT Freeport sudah dilakukan sejak 3 tahun lalu
MIND ID sebagai pemegang saham mayoritas PTFI harus bisa memberikan manfaat yang lebih besar bagi masyarakat Papua. Untuk itu, MIND ID tidak boleh lamban dalam persoalan…
Pemerintah Mimika menganggap belum terealisasinya kepemilikan pemerintah daerah terhadap PTFI hingga saat ini tidak fair. Terlebih, MIND ID yang menjadi entitas baru Inalum…
Saat ini Grup MIND ID, yang beranggotakan PT Aneka Tambang Tbk, PT Bukit Asam Tbk, PT Freeport Indonesia, PT Inalum (Persero) dan PT Timah Tbk., telah mencapai TKDN rata-rata…
Provinsi Papua sudah mendapat jatah 10 persen saham Freeport yang akan dibagi ke pemerintah provinsi 3 persen dan pemerintah kabupaten 7 persen. Namun, sampai sekarang pemerintah…
Pada 2021, MIND ID berhasil mencatat pengurangan emisi sebesar 71 ribu ton CO2e atau sebesar 2,13 persen dari emisi business as usual kegiatan produksi dan operasional pertambangan.
Kehadiran grup usaha CATL di Indonesia, berpeluang memperkuat upaya Tanah Air dalam menyasar China sebagai tujuan ekspor produk industri baterai kendaraan listrik.