Terintegrasinya fasilitas pengolahan bauksit milik Inalum-Antam diyakini dapat menciptakan penghematan devisa dan output ekonomi dengan nilai fantastis.
PT Borneo Alumina Indonesia melirik potensi ekspor produk alumina ke China, Jepang, dan negara-negara Eropa seiring beroperasinya proyek SGAR Mempawah Fase I.
Presiden Jokowi menyebut, Indonesia kehilangan Rp50 triliun devisa setiap tahun karena aktivitas impor aluminium untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri.
Proyek Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) Mempawah Fase I di Kalimantan Barat resmi melakukan injeksi perdana bauksit pada hari ini, Selasa (24/9/2024).
Presiden Jokowi akan menyaksikan injeksi bauksit perdana proyek Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) Mempawah Fase I hari ini. Berikut 8 fakta menariknya: