Berdasarkan laporan keuangan Kuartal III/2020, penurunan utang pembiayaan Perseroan adalah sebesar Rp65,755 miliar. Dimana, pada Kuartal III/2019 jumlah utang Perseroan senilai…
PT Transkon Jaya Tbk optimis untuk tumbuh 2 hingga 5 persen sampai akhir tahun mengingat juga terjadi peningkatan dari usaha internet service provider.
PT Transkon Jaya Tbk. mencatatkan kenaikan laba sebesar 9,56% secara tahunan atau year-on-year (yoy) pada Kuartal III/2020 dari Rp31,095 miliar menjadi Rp34,38 miliar.
Total pendapatan TRJA menurutnya naik didorong peningkatan permintaan Transkon Rent sebesar dan penyediaan jasa internet lewat PACNet Internet Service Provider.
Pada perdagangan perdananya, saham TRJA langsung melonjak 24,8 persen atau 62 poin menjadi Rp312, alias terkena auto reject atas. Saat itu, saham TRJA diperdagangkan 219…