Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan Indonesia saat ini sedang dalam tahap masuk ke gelombang berikutnya varian Omicron. Diperlukan ketersediaan obat COVID-19…
Sekitar 1.000 orang di negara tersebut sudah mulai meminum pil itu, sejak pertama kali didistribusikan pada Minggu (9/1). Karena persediaan awal yang masih terbatas, saat…
Para peneliti kemudian melihat seberapa baik antibodi terhadap isolat virus sebelumnya melindungi terhadap Omicron. Mereka melakukan ini dengan menggunakan antibodi dari…
Bisnis, JAKARTA — Badan Makanan dan Obat-obatan Amerika Serikat (FDA) mengizinkan pil Paxlovid, obat Covid-19 keluaran Pfizer Inc, digunakan bagi mereka yang berusia 12 tahun…
Hampir dua tahun kemudian, dengan bantuan para peneliti dari Universitas Melbourne, Monash dan Oxford, timnya mampu mereplikasi temuan internasional bahwa heparin dapat memblokir…
Dalam studi itu, Inhibitory Concentration 50 (IC50) atau ukuran potensi dari suatu antibodi dalam menetralisir, ditemukan sebesar 171 ng/ml dan 277 ng/ml dalam dua tes konfirmasi…
Bisnis, JAKARTA — Gabungan Pengusaha Farmasi Indonesia (GPFI) mencatat adanya kelebihan stok (overstock) obat-obatan Covid-19 karena penurunan kasus di Tanah Air dalam beberapa…
Obat tersebut menunjukkan efek keamanan dan perlindungan yang sangat baik dalam uji coba multi-pusat internasional, dan merupakan satu-satunya obat antibodi di dunia yang…
Jokowi menandatangani Perpres Nomor 100/2021 tentang Pelaksanaan Paten Oleh Pemerintah Terhadap Obat Remdesivir, yang mengatur kebijakan akses terhadap obat Remdesivir yang…