Konsumsi gasoline saat periode Satuan Tugas Ramadan dan Idulfitri (Satgas Rafi) 2023 meningkat 8 persen atau 5.278 kl per hari dibandingkan konsumsi normal.
Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel mencatat konsumsi gasoline di wilayah Sumatra Selatan (Sumsel) selama masa Ramadan dan Idulfitri meningkat 9 persen.
Kebakaran kilang minyak Dumai tidak bakal mengganggu distribusi BBM di Sumbar, karena di Sumbar sendiri telah mempunyai Terminal BBM yang ada di Bungus.
Peningkatan konsumsi avtur ini terdorong oleh sejumlah event internasional seperti Superbike dan Moto GP yang mampu menyerap konsumsi avtur hingga 100 kl/hari.
Pendaftar Program Subsidi Tepat Pertamina di Sumatra Utara (Sumut) sudah mencapai 89,73 persen dari total sekitar 82.000 unit kendaraan berbahan bakar solar.
PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagut bergerak cepat menanggapi bencana longsor di Pulau Serasan, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).