Dengan mengenali tanda-tanda yang abnormal atau bahaya sejak awal, teman-teman bisa mengurangi risiko terjadinya perburukan gejala dan bisa segera ke unit gawat darurat.
Seorang calon penumpang di Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang berinisial HYF mengamuk karena petugas Farmalab keliru memberikan hasil tes antigen…
Komisi IX DPR mendorong pemerintah mencabut izin penyelenggaraan tes cepat Covid-19 di Bandara Internasional Kualanamu dan Laboratorium Kimia Farma Diagnostik di Medan.
Tes cepat antigen di posko tersebut terhadap penumpang berjalan acak (random) sebagai langkah deteksi (skrining) awal terhadap masyarakat yang mengikuti arus balik libur…