Per 2 Agustus 2021, progres persiapan alih kelola Blok Rokan telah mencapai 98 persen dan masih terus dikejar penyelesaiannya terkait dengan persiapan administrasi dan dokumen…
Setelah resmi mengelola Blok Rokan, PT Pertamina (Persero) melalui PT Pertamina Hulu Rokan ditargetkan mampu memproduksi minyak dengan capaian yang lebih tinggi.
Berdasarkan Data SKK Migas, produksi di Blok Rokan sepanjang semester I/2021 oleh PT Chevron Pacific Indonesia berada pada level 160.646 BOPD, angka itu lebih rendah jika…
Menjelang alih kelola Blok Rokan, fokus utama yang dikerjakan adalah meyakinkan seluruh proses dari semua target yang ditetapkan tim transisi terpenuhi sampai dengan 8 Agustus.
Lembaga Adat Melayu Riau meminta kepada PT Pertamina (Persero) dan operator Blok Rokan mulai 9 Agustus 2021 yaitu PT Pertamina Hulu Rokan (PHR), untuk mengelola salah satu…
Dalam prosesnya, alih kelola itu akan mengutamakan sembilan bidang prioritas yang meliputi drilling work over, pasokan listrik dan uap, Kontrak dan SCM, IT dan petroteknikal,…
Menjaga tingkat produksi di Blok Rokan memang menjadi perhatian serius oleh pemerintah selama masa transisi. Untuk itu, pihak Chevron Pacific Indonesia telah diminta komitmen…
Sesuai dengan Keputusan Menteri ESDM No. 1923K/10/MEM/2018, institusi yang akan bermitra dengan Pertamina dalam pengelolaan Blok Rokan adalah institusi yang punya kemampuan…
Strategi dalam pengelolaan Blok Rokan setelah masa transisi untuk jangka pendek pada 2021 adalah mempertahankan produksi dan transisi yang sukses ke Pertamina.
Fokus utama Pertamina di Blok Rokan adalah untuk menggali seluruh potensi yang ada. Mengingat kapasitas Blok Rokan blok migas dengan produksi terbesar kedua di Indonesia,…
Bakal ada tambahan 77 sumur dari komitmen CPI yang tidak selesai sampai dengan masa alih kelola pada 9 Agustus 2021. Pada target sebelumnya, Pertamina hanya akan mengebor…
Setiap Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) memiliki kewajiban untuk menanggung risiko yang dapat timbul dari pengelolaan hulu migas. Dalam hal Blok Rokan, proteksi asuransi…
Proses alih pekerja sebagai aset terpenting juga dapat berjalan dengan baik. Hal itu terlihat dari 98,7 persen pekerja telah melengkapi dan mengembalikan aplikasi, termasuk…
PT PLN (Persero) bersiap menguasai pasokan listrik untuk Blok Rokan setelah menandatangani perjanjian jual beli saham dengan PT Mandau Cipta Tenaga Nusantara, yang selama…
PLN akan memperkuat posisi Pertamina melalui PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) dalam memastikan keberlangsungan produksi Wilayah Kerja (WK) Rokan untuk berkontribusi signifikan…