Induk dari PT Bank QNB Indonesia Tbk. (BKSW), yakni QNB Group mencatatkan laba bersih sebelum dampak hiperinflasi mencapai QAR7,8 miliar atau US$2,1 miliar (Rp31,4 triliun…
Kondisi Bank QNB Indonesia berbanding terbalik dengan keadaan perseroan pada periode yang sama tahun 2021 yang harus menderita rugi sebesar Rp148,67 miliar.
PT Bank QNB Indonesia Tbk. (BKSW) meraih laba bersih sebesar Rp26,5 miliar pada Februari 2022, berbalik dari posisi rugi bersih pada periode yang sama tahun lalu yaitu sebesar…
Kerja sama bank dengan operator seluler bukan hanya dalam bentuk co-branding ataupun penguatan layanan komunikasi. Akan tetapi saat ini sudah lebih jauh, yakni membantu fungsi…
Diketahui, harga saham beberapa bank digital dalam tren menurun. Setelah melesat pada tahun lalu, banyak harga saham bank digital anjlok cukup dalam sepanjang tahun berjalan.
Setelah melesat pada tahun lalu, banyak harga saham bank digital anjlok cukup dalam sepanjang tahun berjalan hingga penutupan perdagangan kemarin, Senin (8/3/2022).
Rugi bersih Bank QNB Indonesia meningkat dari Rp422,1 miliar pada 2020 menjadi Rp1,57 triliun. Peningkatan disebabkan oleh melonjaknya penambahan provisi yang lebih tinggi.
PT Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) yang merupakan entitas merger Indosat (ISAT) dan Tri terbilang agresif dalam melebarkan sayap bisnisnya ke sektor pinjaman online (pinjol)
Sepanjang tahun lalu, data Bisnis Indonesia Resources Center (BIRC) menyebutkan bahwa sebanyak 24 emiten dari 47 emiten bank yang melantai di bursa berhasil membukukan kenaikan…
Indosat dan Bank QNB memiliki misi untuk menembus kalangan masyarakat yang belum memiliki akses terhadap layanan keuangan dan perbankan, termasuk kelompok Usaha Mikro Kecil…