Perekonomian yang belum sepenuhnya pulih jadi faktor penyebab mobilitas masyarakat saat libur Natal dan tahun baru (Nataru) belum kembali ke level pra-pandemi.
Kemenkes menyiapkan 2.000 pos pelayanan kesehatan dan 15.000 tenaga kesehatan (nakes) untuk menghadapi momentum hari raya Natal dan tahun baru (nataru) 2024.
Sejumlah saham emiten farmasi seperti MEDS, KAEF, dan IRRA menjadi saham paling cuan sepekan dan memimpin jajaran top gainers karena tingginya kasus Covid-19.
IHSG tembus rekor dengan saham-saham farmasi melonjak seiring dengan naiknya kasus Covid-19, sedangkan saham bank BBCA-BBRI menjadi yang terbanyak transaksi.