Curhatan Presiden Jokowi soal budaya santun Indonesia yang berkurang dalam pidato kenegaraannya dinilai sebagai cerminan budaya demokrasi yang kelewat batas.
Menurut Jokowi, Indonesia tidak boleh hanya menjual bahan mentah karena menjadikannya bangsa pemalas, sehingga perlu melakukan hilirisasi atau penghiliran.