Saat meninggalkan ruangan Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, sekitar pukul 22.28 WIB, Kivlan langsung berlari ke lantai atas menuju Main Hall. Sesampainya…
Pengacara tersangka dugaan kepemilikan senjata api ilegal Kivlan Zen, Muhammad Yuntri mengatakan bahwa permohonan perlindungan hukum dari pihaknya pada Wiranto dan Ryamizard…
Menteri Pertahanan (Menhan) Ryamizard Ryacudu mengaku telah menerima surat dari Kivlan yang berisi permohonan bantuan agar penahanan dirinya ditangguhkan.
Tersangka menyebarkan screenshot percakapan Whatsapp seolah-olah itu chat antara Kapolri Jenderal Pol Muhammad Tito Karnavian dan Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar…
Nama mantan Kaskostrad Mayjen TNI (Purn) KZ dan HM, mantan pengurus PSSI, disebut polisi sebagai dua aktor utama di balik skenario pembunuhan terhadap 4 tokoh nasional dan…
Aparat kepolisian kini tengah mendalami aliran dana HM kepada mantan Kaskostrad Mayjen TNI (Purn) KZ untuk pembelian senjata api dalam rencana pembunuhan terhadap empat tokoh…
Indonesia Police Watch (IPW) mendesak Polda Metro Jaya melakukan penahanan terhadap tersangka mantan Kapolda Metro Jaya Komjen Pol (Purn) Sofjan Jacoeb terkait kasus dugaan…
Anggota Komisi III DPR RI dari Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad dan Hendarsam Marantoko menyambangi Polda Metro Jaya untuk mengajukan penangguhan penahanan terhadap tersangka…
Pengacara Kivlan Zen, Burhanuddin mengatakan bahwa penyidik Polda Metro Jaya sempat mencecar kliennya soal pemberian uang sebesar Sing$15 ribu kepada Helmi Kurniawan.
Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menyesalkan langkah pihak Kepolisian yang menetapkan Mayjen TNI (Purn) Kivlan Zen sebagai tersangka dengan tuduhan kepemilikan senjata ilegal.
Kejaksaan Agung (Kejagung) mengaku telah menerima Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) kasus tindak pidana makar dan kepemilikan senjata api ilegal atas nama…
Setelah diperiksa selama 28 jam di Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Mayjen TNI (Purn) Kivlan Zen dikirim ke Rumah Tahanan POM Kodam Jaya, Guntur, Jakarta.
Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu tidak yakin mantan Kepala Staf Kostrad Kivlan Zen terlibat dalam rencana pembunuhan empat tokoh nasional. Dia menganggap hal itu agak…
Menteri Pertahanan Jenderal TNI (Purnawirawan) Ryamizard Ryacudu, sedih dengan sikap sejumlah purnawirawan TNI yang diduga makar karena para purnawirawan itu telah mengabdi…