Inggris menundukkan Denmark dengan skor tipis 2–1 lewat perpanjangan waktu di semifinal di Wembley, sehingga lolos ke final untuk berhadapan dengan Italia yang sehari sebelumnya…
Inggris termotivasi ekspektasi tinggi yang didorong performa yang terus meningkat, sedangkan Denmark yang pernah dua kali mengalahkan Inggris di Wembley.
Timnas Spanyol gagal melangkah ke final Euro 2020 setelah kalah dalam drama adu penalti pada laga semifinal kontra Timnas Italia Rabu di Stadion Wembley
Pelatih tim nasional Spanyol Luis Enrique mengatakan dirinya ingin menyiapkan tim yang sama kuat dengan Euro 2020 untuk menghadapi Piala Dunia 2022 yang akan digelar di Qatar.
Morata bermain sebagai pengganti Ferran Torres pada laga itu. Masuk pada menit ke-62, dia menyamakan kedudukan 18 menit berselang setelah memanfaatkan umpan terobosan Dani…
Gli Azzurri mampu mengatasi Spanyol di semifinal Euro 2020 setelah menang adu penalti 4-2 di stadion yang sama, setelah laga ini berakhir imbang 1–1 selama 120 menit.
Pelatih Spanyol Luis Enrique mengaku tidak mempunyai masalah dengan kekalahan timnya dalam semifinal Euro 2020 setelah menyerah kepada Italia dalam adu penalti.
Federico Chiesa mencetak gol untuk Italia dalam laga melawan Spanyol. Dia pun dinobatkan sebagai pemain terbaik atau star of the match dalam laga semifinal Euro 2020 tersebut.
Kiper Italia Gianluigi Donnarumma menjadi salah satu pahlawan dalam pertandingan ini. Dia mampu menahan tendangan penalti Alvaro Morata yang menjadi algojo keempat Spanyol.
Penyerang sayap Italia Federico Chiesa menjadi yang terbaik ketika timnya berhasil mengatasi Spanyol melalui adu penalti. Dia mencetak gol yang membuat Italia terlebih dahulu…