Pengurus empat partai politik baru yang akan mengikuti Pemilu 2019 menyatakan optimismenya untuk lolos ambang batas parlemen sebesar 4%. Mereka mengklaim memiliki strategi…
Calon presiden dan calon wakil presiden diperbolehkan menggunakan kampanye dengan cara apa pun asal tidak di tempat yang dilarang berdasarkan undang-undang.
aksa Agung M. Prasetyo memerintahkan seluruh Jaksa yang tergabung di Sentra Penegakan Hukum Terpadu atau Gakkumdu untuk berlaku netral. Terutama, ujarnya, di Dapil Sumatra…
Badan Pengawas Pemilu akan memanggil seluruh peserta pemilihan umum, baik pemilihan anggota legislatif maupun pemilihan presiden. Mereka akan dikumpulkan guna membahas batasan…
Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Hamdan Zoelva mengatakan bahwa hasil sidang MK yang melarang pengurus partai politik menjadi caleg DPD tidak dapat berlaku surut atau…
Delapan bulan menjelang pelaksanaan Pemilu 2019 pada April tahun depan, Pemprov Riau mengaku tidak ada persiapan khusus yang dilakukan oleh pemda Bumi Lancang Kuning tersebut.
Wakil Ketua MPR Mahyudin mengingatkan agar semua pihak tidak terjebak politik identitas yang membawa-bawa isu SARA alias suku, agama, ras, dan antargolongan.
Mahkamah Konstitusi diminta turun tangan menyediakan payung hukum untuk melarang bekas terpidana kasus korupsi menjadi calon anggota legislatif atau caleg.
Politisi Partai Demokrat menilai bahwa generai milenial harus lebih aktif mengambil peran di tahun politik, dan jangan mau hanya dijadikan objek rebutan suara dalam kontestasi…
Ternyata tak hanya mantan napi korupsi yang maju sebagai calon anggota legislatif. Di Kabupaten Kota Waringin Timur, Kalimantan Tengah, tercatat ada mantan napi umum yang…
Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengajak para penyuluh agama dan Bintara Pembina Desa atau Babinsa se-Provinsi Banten untuk menebarkan energi positif dan prasangka baik…
Komisi Pemilihan Umum akan menyisir pemilih pemula dan masyarakat yang belum memiliki Kartu Tanda Penduduk. Hal itu dilakukan untuk menjamin hak pilih seluruh warga.