Langkah Presiden Donald Trump untuk mengakhiri status istimewa Hong Kong dinilai akan merugikan kepentingan bisnis AS dan memperdalam pesimisme tentang masa depan pusat keuangan…
Bisnis, JAKARTA — China menyatakan akan memberikan sanksi kepada institusi dan individu Amerika Serikat menyusul pencabutan status istimewa yang diberikan Negeri Paman Sam…
Di samping perang dagang, hubungan geopolitik China dan AS semakin tegang akibat berbagai macam isu, mulai dari Covid-19, sanksi AS terhadap China, hingga konflik Laut China…
Presiden AS Donald Trump menutup pintu untuk melakukan perundingan perdagangan Fase 2 dengan China dengan mengatakan dia tidak ingin berbicara dengan Beijing tentang perdagangan,…
Bisnis, JAKARTA — Pemerintah Inggris bersiap melarang Huawei Technologies Co. berpartisipasi dalam proyek jaringan 5G di negara itu akhir tahun ini. Perusahaan telekomunikasi…
Bisnis, JAKARTA — China kembali menyerukan penggunaan yuan untuk transaksi global karena menghadapi prospek pembatasan akses dolar Amerika Serikat setelah menerapkan UU keamanan…
Menlu China Wang Yi mengatakan kedua negara membutuhkan lebih banyak dialog untuk mencegah kebuntuan, dan China siap untuk melanjutkan pembicaraan yang ditunda selama juga…
Perang dagang berkelindan dengan ‘perang’ melawan pandemi Covid-19, yang secara perlahan membuat setiap negara menjadi bersikap inward looking sebagai dampak maraknya penerapan…
Ketegangan lanjutan antara Amerika Serikat dan China dikhawatirkan membahayakan pemulihan ekonomi yang sedang berlangsung, selain akan menambah pukulan bagi industri di kedua…
Bisnis, JAKARTA — Kesepakatan perdagangan Amerika Serikat dan China mengalami kemunduran baru menyusul keinginan Negeri Panda menerapkan hambatan nontarif pada produk pertanian…
Pernyataan ceplas-ceplos dari Penasihat Perdagangan Gedung Putih Peter Navarro baru-baru ini menunjukkan bahwa pasar modal dunia tetap sensitif terhadap isu hubungan AS—China.
Harga minyak berjangka di New York Merchantile Exchange (NYME) langsung menguat setelah Presiden AS Donald Trump angkat bicara soal hubungan dagang dengan China.