Kementerian Perhubungan berencana membangun bandara di Sukabumi, Jawa Barat, pada 2019 seiring dengan mulai dibukanya jalur penerbangan komersial baru di Jawa selatan.
Pemerintah Provinsi Jawa Barat mempercepat pembangunan sarana seperti jalan raya menuju objek wisata Geopark Ciletuh Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.
Libur panjang akhir pekan yang bersamaan dengan libur nasional Isra Miraj Nabi Muhammad SAW menyebabkan tingkat hunian kamar hotel yang berada di objek wisata laut mencapai…
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, menyebutkan potensi terjadinya gempa bumi di daerah itu cukup tinggi sehingga harus diwaspadai…
Penat dengan kesibukan sehari-hari akibat pekerjaan? Itu menjadi tanda waktunya Anda berlibur. Berlibur tidak perlu jauh-jauh yang bisa menguras kocek dalam-dalam. Pilihan…
Ratusan wanita Sukabumi, Jawa Barat dinikahi pria warga negara asing (WNA) asal negara di Timur Tengah yang merupakan modus ingin menetap lebih lama di Indonesia.
Data Dinas Bina Marga Kabupaten Sukabumi, sekitar 63% jalan milik Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dalam kondisi rusak mulai dari kategori ringan hingga berat.
Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat menyebutkan hingga saat ini ada ribuan buruh dari tiga perusahaan berbeda yang belum mendapatkan hak tunjangan…
Blue Oval Mizone, batu akik asli dari Sukabumi Jawa Barat, tidak hanya diminati oleh para pemburu batu akik dari Tanah Air, tetapi juga oleh peminat dari luar negeri.
Blue Oval Mizone, batu akik asli dari Sukabumi Jawa Barat, tidak hanya diminati oleh para pemburu batu akik dari Tanah Air, tetapi juga oleh peminat dari luar negeri.
Pemerintah Kota Sukabumi memberikan peringatan keras kepada PT Telkom Tbk. yang melakukan galian fiber optik pada puluhan ruas jalan di Kota Sukabumi dan sebagian besar masih…
PT Honda Prospect Motor, agen tunggal pemegang merek Honda, meresmikan diler layanan terpadu Honda Perdana, di Sukabumi untuk memperluas jaringan pemasaran produknya di wilayah…