Kementerian Keuangan belakangan tengah mendorong upaya untuk menaikkan harga LPG 3 kilogram setelah harga keekonomian komoditas energi itu terpaut lebar hingga Rp15.359 per…
Pengalihan subsidi diambil untuk menekan beban subsidi LPG 3 kilogram yang makin lebar akibat fluktuasi harga minyak mentah dunia hingga pertengahan tahun ini.
Pemerintah dinilai perlu melakukan upaya penyesuaian harga jual eceran atau HJE LPG 3 kilogram secara bertahap untuk menjaga arus kas PT Pertamina (Persero) tetap stabil.
Pemerintah saat ini tetap mempertahankan subsidi BBM khususnya Pertalite dan LPG 3 kg untuk menjaga daya beli masyarakat di tengah ketidakpastian global.
Beban subsidi dan kompensasi untuk BBM itu telah mencapai sekitar Rp280 triliun atau naik dua kali lipat dari perencanaan awal pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara…
Executive General Manager Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan, Freddy Anwar menyatakan konsumsi normal LPG harian di wilayah Kalimantan mencapai 1.313 Metrik Ton dan…
Kebijakan pemerintah terkait harga bahan bakar minyak atau BBM, serta harga LPG maupun tarif listrik sangat dilematis. Tidak dikerek naik, maka anggaran dan utang pemerintah…