Kendaraan ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan operasi modern dan juga dimungkinkan untuk memenuhi pasar lain selain pasar militer. Kemampuan manuver yang dimiliki gesit…
Pindad dan Kementerian Pertahanan telah bersepakat membuat pengadaan 22 kendaraan tempur senilai US$80 juta. Untuk memproduksinya, pabrikan BUMN ini menggadeng Excalibur…
Pemerintah mendorong PT Pindad (Persero) untuk berkolaborasi dengan Balai Besar Pengembangan Mekanisasi Pertanian (BBP Mektan) untuk mengembangkan alat mesin pertanian (alsintan)…
Gatot Eddy Pramono diketahui masih menjabat sebagai Wakapolri hingga hari ini, sementara Jaleswari Pramodhawardani menjabat sebagai Deputi V Kantor Staf Presiden (KSP) RI.
Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP) memastikan dukungan terhadap pembangunan pabrik propelan PT Dahana (Persero) di Subang, Jawa Barat, untuk mendukung kemandirian…
Menristek Bambang Brodjonegoro meminta Pindad berkontribusi dalam pengembangan bus listrik seiring dengan program percepatan kendaraan bermotor setrum di jalan raya.
Pindad membagikan ventilator produksinya kepada sejumlah rumah sakit di Provinsi Gorontalo untuk penanggulangan Covid-19. Saat ini, Pindad telah memproduksi dua varian ventilator,…
PT Pindad (Persero) pasok dua alat pengolahan residu sampah atau incinerator Stungta x Pindad ke Dinas Perumahan dan Permukiman (Disperkim) Jawa Barat.
Komandan Korps Pasukan Khas (Dankorpaskhas) Marsekal Muda TNI Eris Widodo Y. beserta jajaran melakukan kunjungan ke PT Pindad (Persero) pada Rabu (25/11/2020). Sinyal pabrikan…
Para peserta program Lembaga Pengelola Dana Pendidikan ke-167 melakukan kunjungan secara virtual ke PT Pindad (Persero), Kamis (19/11/2020). Mau ngapain?
PT Pindad (Persero) dan Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi bersepakat untuk menjalin kemitraan dalam bidang pengawasan distribusi bahan bakar minyak dan gas, serta…
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong penguatan kerja sama industri pertahanan dan pengembangan teknologi antara Indonesia dengan Turki yang sudah terjalin sejak 2010.