Salah satu program yang dijalankan adalah pelibatan padat karya dalam sejumlah proyek untuk membantu perekonomian masyarakat yang terkena dampak pandemi Covid-19.
Dari evaluasi Bina Marga, sampai saat ini belum ditemukan adanya penyebaran virus Covid-19 atau klaster penyebaran di proyek infrastruktur atau di tempat kerja.
Untuk tahun ini, dari anggaran Rp120 miliar yang disiapkan, pembelian produk rakyat dimaksud dibagi atas dua wilayah pulau yaitu Sumatra dan Kalimantan.
Target Kementerian PUPR untuk mengejar target kemantapan jalan nasional mencapai 94 persen akan terpengaruh oleh penundaan Zero ODOL yang baru diberlakukan pada 2023.
Pengembangan infrastruktur jalan di Pansela nantinya diharapkan dapat menyeimbangkan pola lalu lintas untuk mengatasi kepadatan di tahun-tahun yang akan datang.
Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta Hari Nugroho mengungkap bahwa perbaikan 10 koridor jalur bus rapid transit (BRT) Transjakarta menggunakan teknologi khusus, sehingga memakan…