Direktur Utama JamSyar Gatot Suprabowo menjabarkan bahwa target laba tahun ini meningkat hingga 125 persen (year-on-year/yoy) dari laba 2020 yang berkisar Rp44,1 miliar.…
Pada tahun 2020, fokus UMKM adalah bertahan menghadapi dampak pandemi Covid-19. Umumnya, pelaku UMKM mampu bertahan dengan melakukan penyesuaian bisnis atau memanfaatkan…
Masalahnya sekarang perbankan sangat likuid, namun fungsi intermediasinya tidak berjalan dengan selayaknya. Kami terus mendorong perbankan agar mau menyalurkan kredit ke…
Kemenkeu menyebut perubahan ketentuan tersebut mencakup pelonggaran kriteria pelaku usaha korporasi yang bersifat lebih akomodatif dan fleksibel, sehingga dapat mencakup…
Pada masa pandemi, para pelaku usaha mikro kecil dan menengah tertekan cukup dalam, termasuk UMKM agrikultur yang juga mengalami penurunan volume produksi dan omzet.
Direktur Utama Jamkrindo Putrama Wahju Setyawan menjelaskan bahwa angka penjaminan itu merupakan total realisasi hingga Rabu (17/2/2021). Penjaminan sebesar Rp10,74 triliun…
Pengusaha mengharapkan program PEN pemerintah juga bisa mendukung sisi penawaran, di samping sisi permintaan. Kemudian, subsidi bunga diharapkan tidak hanya diberikan kepada…
Hingga kuartal III 2020, Maybank Indonesia telah menyalurkan kredit segmen CFS non-ritel senilai Rp38,7 triliun, di mana Rp22,6 triliun di antaranya, merupakan kredit untuk…
BPD mulai optimistis untuk mengenjot kredit modal kerja pada tahun depan seiring dengan program vaksinasi. Apakah ini menjadi pertanda baik bagi ekonomi?
Kepala Bidang (Kabid) Perbankan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Kalimantan Timur (HIPMI Kaltim) Fahmi Zona menyebutkan insentif keringanan pajak akan menjadi kombinasi…
Kementerian Koperasi dan UMKM tengah menggodok insentif baru yakni hibah modal kerja untuk pelaku usaha mikro kecil menengah yang unbankable, yakni Rp2,4 juta per pelaku…
Awalnya, sektor UMKM menjadi fokus pemerintah dalam memberikan penjaminan kredit modal kerja (KMK). Pada akhir Juli lalu, sektor korporasi padat karya juga mendapatkan fasilitas…