Bank persepsi penerima uang tebusan dalam pengampunan pajak akan melayani wajib pajak hingga pukul 21.00. Kebijakan ini berlaku khusus hari ini, bertepatan dengan tenggat…
Antusiasme terhadap program pengampunan pajak yang tercermin dalam tingginya deklarasi dan uang tebusanmemicu optimisme pemerintah terhadap arah reformasi perpajakan.
Jumlah penerimaan uang tebusan amnesti pajak (tax amnesty) hingga Kamis (29/9/2016), pukul 20.45 WIB, mencapai Rp93,5 triliun, atau sekitar 57% dari target penerimaan uang…
Hingga Kamis sore (29/9/2016), total nilai tebusan amnesti pajak yang dihimpun oleh Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatra Utara 1 mencapai Rp3,44 triliun.
Pengusaha dan Politisi Aburizal Bakrie siang tadi (29/9/2016) mendatangi Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak yang terletak di Jalan Gatot Subroto, Jakarta.
Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Padang II mengklaim peserta tax amnesty di daerah itu mayoritas diikuti pelaku usaha kecil dan menengah yang mendominasi hingga 95% dari…
Pengusaha dan Pendiri Barito Pasific Grup Prajogo Pangestu disambut oleh Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak, Jalan Gatot…
Jarum jam menunjukkan pukul 19.15 WIB. Dari luar salah satu ruangan di lantai dua kantor pusat Ditjen Pajak, Selasa (27/9), masih terdengar sayup-sayup panggilan nomor antrean…
Sehari menjelang berakhirnya periode tahap pertama, angin segar berembus datang dari pelaksanaan tax amnesty yang terus memperlihatkan antusiasme seluruh pihak untuk menyukseskan…
PT Bank Mandiri Tbk., wilayah Jawa Tengah dan DIY mendatangkan secara khusus konsultan pajak untuk memberikan edukasi kepada wajib pajak seiring dengan kebijakan pemerintah…
Jumlah penerimaan uang tebusan amnesti pajak (tax amnesty) hingga Rabu (28/9/2016), pukul 17.13 WIB, mencapai Rp81,1 triliun, atau sekitar 49,15% dari target penerimaan uang…
Derasnya aliran dana realisasi amnesti pajak tampaknya memberi amunisi baru bagi nilai tukar rupiah dan indeks harga saham gabungan untuk melaju. Momentum penguatan ekonomi…
Pemerintah daerah didesak membuka diri dan mempermudah perizinan agar dana tebusan dari program pengampunan pajak dapat cepat disalurkan ke sektor riil yang menyentuh masyarakat.
Jumlah penerimaan uang tebusan yang dibayarkan peserta pengampunan pajak sejak dimulainya pelaksanaan Program Amnesti Pajak (Tax Amnesty) hingga hari ini, Selasa (27/9/2016),…
Kepala Perwakilan Asian Development Bank (ADB) di Indonesia Steven Tabor meyakini uang tebusan akan banyak mengalir ke kas negara kendati tidak mencapai 100% dari target.
Surat keterangan bukti diberikannya pengampunan pajak bisa dibatalkan jika wajib pajak tidak melengkapi kelengkapan persyaratan administriasi yang telah dideklarasikan pada…
Merujuk data statistik amnesti pajak yang dilansir laman resmi Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan,pembayaran tebusan berdasarkan SSP atau surat setoran pajak…