Lembaga Indonesia Property Watch (IPW) memperkirakan sekitar 60% dana repatriasi hasil amnesti pajak bakal masuk untuk membeli properti di sejumlah daerah.
Kehadiran program tax amnesty membawa berkah bagi perusahaan investasi sektor keuangan. Sejumlah perusahaan investasi bergerak cepat memperkenalkan berbagai jenis instrumen…
Pemerintah telah memastikan keleluasaan pemilik danapengusaha mau - pun wajib pajakyang akan melakukan repatriasi untuk menyalurkan dananya ke sektor non-keuangan setelah…
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meresmikan layanan terpadu satu atap atau one stop service amnesti pajak di 20 kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia.
Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Sulawesi Selatan, Barat dan Tenggara (Sultanbatara) menyatakan 16 dari 18 bank di Makassar, Sulawesi Selatan, ditunjuk pemerintah…
Program pengampunan pajak atau tax amnesty diyakini dapat mendorong pertumbuhan ekonomi daerah meskipun proses implikasinya tidak terjadi secara langsung.
Kehadiran program tax amnesty memberikan warna baru bagi industri keuangan nasional. Sejumlah bank yang ditunjuk menjadi bank persepesi bergerak cepat, antusias, dan mempersiapkan…