Mahkamah Agung Arab Saudi menetapkan Idulfitri jatuh pada Rabu (6/7/2016) setelah tidak ada orang yang melapor melihat bulan sabit tanda awal bulan baru pada Senin(4/7/2016)…
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) optimistis arus mudik yang terjadi setiap tahunnya dapat berdampak positif bagi geliat ekonomi di daerah tertinggal dan pedesaan.
Perjalanan mudik, terutama yang menempuh perjalanan jauh, membutuhkan kondisi fisik yang benar-benar fit. Lalu bagaimana dengan ibu hamil, apakah masih diperbolehkan untuk…
Jalur mudik antar-kota dalam provinsi untuk rute Bandung-Sukabumi maupun rute sebaliknya, Sukabumi-Bandung, tidak mengalami peningkatan volume kendaraan yang cukup berarti…
PT Perusahan Gas Negara, Tbk. bekerjasama dengan Rumah Zakat mendirikan Posko Mudik Sehat PGN di tiga kota, antara lain Brebes, Surabaya, dan Bandar Lampung. Sebanyak 3.000…
Lalu lintas kendaraan di jalan lintas Sumatra dari arah Padang Panjang ke kawasan Kabupaten Tanah Datar menuju Kota Bukittinggi mulai macet Senin (4/7/2016)pagi.
Warga di pinggir jalur lintas selatan Jawa di Kecamatan Nagreg, Jawa Barat, mengambil peluang di tengah kemacetan parah, menyasar penghasilan musiman dengan menawarkan aneka…
Ratusan anggota jamaah Naqsabandiyah memenuhi Musala Baitul Makmur di Kecamatan Pauh, Padang, Sumatra Barat, untuk melaksanakan salat Idulfitri 1437 Hijriah, Senin (4/7/2016).
Pelaksanaan salat Idulfitri di Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur akan dilaksanakan di 23 lokasi lapangan terbuka dan Masjid Balikpapan Islamic Center.
Mahkamah Agung Arab Saudi menyeru semua muslim di seluruh penjuru kerajaan melihat bulan sabit ramping (hilal) tanda awal bulan Syawal pada Senin (4/7/2016) petang untuk…
Antrean kendaraan terjadi sepanjang kurang lebih 25 km dari Brebes hingga Rawaurip, Kecamatan Pangenan, Kabupaten Cirebon. Berdasarkan pantauan hingga pukul 23.30 WIB, pada…