PT Penajam Banua Taka atau Eastkal Supply Base, anak usaha PT Astratel Nusantara menargetkan pembukaan satu pusat logistik berikat di antara dua lokasi yaitu Jawa dan Sumatra…
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan telah meloloskan verifikasi atas lima perusahaan sebagai pengelola pusat logistik berikat tahap II.
Memasuki pengujung semester pertama 2016, regulasi penyimpanan barang ekspor di Pusat Logistik Berikat untuk memperlancar proses ekspor komoditas belum selesai disusun oleh…
Sejak diresmikan Presiden Joko Widodo pada Maret 2016, Pusat Logistik Berikat (PLB) Eastkal mulai dilirik oleh perusahaan baik yang beroperasi di kawasan Kalimantan dan luar…
Tiga bulan setelah diresmikan empat dari sebelas Pusat Logistik Berikat sebagai perwujudan dari Paket Kebijakan II masih belum beroperasi karena terhambat kontrak dengan…
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan akan melakukan evaluasi keuangan dan efisiensi cost atas pelaksanaan Pusat Logistik Berikat setelah masa satu tahun…
Direktur Jenderal Bea dan Cukai Heru Pambudi mengatakan pembangunan Pusat Logistik Berikat harus menjadi perwujudan atas cita-cita Indonesia menjadi hub logistik Asia Pasifik,…
Pusat Logistik Berikat sektor minyak dan gas serta transportasi berbasis gas perlu diperbanyak dengan rancangan desain industri yang spesifik sebagai hasil kerjasama antara…
DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Jawa Barat mendukung penuh peresmian perusahaan berfasilitas Pusat Logistik Berikat (PLB) kendati tetap memililiki kekhawatiran.
Pengusaha sektor pertambangan menyambut baik keberadaan fasilitas Pusat Logistik Berikat di Tanah Air, namun, pemerintah harus memberi pengawasan ekstra ketat atas arus ekspor-impor…