Rasio belanja negara terhadap PDB Indonesia terendah dibandingkan negara-negara G20. Dari sana, muncul keinginan untuk terus menggenjot belanja negara.
IMF menaikkan proyeksi PDB China hingga 2024 karena kinerja yang lebih kuat dari yang diharapkan pada kuartal III/2023 dan berbagai kebijakan yang diterapkan.
IMF mengungkapkan bahwa perubahan permintaan global dari barang ke jasa dan kebijakan moneter yang ketat secara bersamaan menjadi tantangan utama Asia-Pasifik.
IMF memperkirakan ekonomi Asia-Pasifik berada di jalur yang tepat untuk menyumbang pertumbuhan global pada 2023. Namun momentum pertumbuhan dinilai melambat.
Dalam Pertemuan Tahunan IMF bersama Bank Dunia, Sri Mulyani menyampaikan Indonesia akan menjadi negara yang dibutuhkan dengan segala sumber daya alamnya.