Diananda Choirunnisa menyumbangkan medali emas ketiga untuk Indonesia dari cabang panahan Sea Games 2017 Kuala Lumpur, Malaysia, pada Minggu (20/8/2017).
Dua rival utama Indonesia --Vietnam dan Thailand-- sementara ini unggul atas lawan-lawannya di babak pertama pertandingan Grup B, Minggu (20/8/2017) di Kuala Lumpur, Malaysia.
Pemerintah Malaysia akhirnya meminta maaf kepada masyarakat Indonesia terkait tragedi terbaliknya warna bendera Indonesia pada buku panduan Sea Games 2017.
Menteri Pemuda dan Olah Raga Malaysia, Khairy Jamaluddin mengatakan pihaknya telah meminta panitia agar buku SEA Games yang memuat bendera Merah Putih terbalik tidak diedarkan…
Timnas Indonesia U-22 akan meneruskan perjuangan di cabang sepak bola Sea Games 2017 dengan menghadapi Timor Leste pada Minggu (20/8/2017) mulai pk. 15:00 WIB.
Sebanyak 21 medali emas dari 10 cabang olahraga akan diperebutkan atlet peserta Sea Games 2017 yang dilaksanakan secara serentak di beberapa tempat di Kuala Lumpur, Malaysia…
Striker naturalisasi Timnas Indonesia U-22 asal Belanda, Ezra Harm Ruud Walian berpeluang dimainkan sejak menit pertama sekaligus menjalani debut di SEA Games bersama Timnas…
Menteri Pemuda dan Olahraga Malaysia Khairy Jamaluddin akan menemui Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi pada Minggu (20/8) untuk meminta maaf secara langsung terkait…