Bisnis, JAKARTA — Kinerja yang solid pada paruh pertama tahun ini mendorong emiten sektor otomotif untuk terus mengeksplorasi celah pertumbuhan pada semester II/2022 kendati…
Analis menyarankan investor sektor otomotif dan farmasi untuk wait and see terlebih dahulu, karena pelemahan rupiah bisa mengakibatkan adanya capital outflow di pasar modal.
Penjualan otomotif secara ekspor mencapai US$3,79 miliar sepanjang Januari-Mei tahun ini. Sebaliknya, pada periode sama nilai impor telah menembus US$3,89 miliar, sehingga…
Mitra Pinasthika Mustika (MPMX) menetapkan pembagian dividen tahun buku 2021 sebesar Rp180 per saham, lebih besar dibandingkan tahun buku 2020 sebesar Rp115 per saham.
Penjualan mobil Astra (ASII) meningkat 44 persen menjadi 142.000 unit dengan pangsa pasar meningkat dari 53 persen menjadi 54 persen selama kuartal I/2022.
Penjualan terbesar Astra (ASII) sepanjang Maret 2022 masih dipimpin oleh Toyota dan Lexus sebanyak 33.515 unit naik dari tahun lalu yang sebanyak 26.358 unit.
Arus mudik lebaran sudah dekat, namun saham emiten lelang mobil dan motor bekas Autopedia (ASLC) yang terasosiasi dengan crazy rich TP Rachmat masih lesu.
Bisnis, JAKARTA— Emiten otomotif PT Astra International Tbk. (ASII) menantikan tuah penerapan pajak barang mewah (PPnBM) untuk mendorong kinerja penjualan mobil pada tahun…
Penjualan mobil Astra (ASII) terbanyak masih dari merek Toyota dan Lexus sebanyak 24.936 unit naik dibandingkan dengan penjualan periode yang sama tahun lalu sebanyak 15.238…
Dharma Polimetal optimistis insentif PPnBM kendaraan roda empat akan berdampak positif bagi kinerja perusahaan dan industri manufaktur komponen otomotif pada umumnya.