Saya tak menduga pada satu pagi pekan ini rencana sarapan pagi sambil santai menikmati nasi goreng di satu sudut Pasar Tanah Abang Jakarta berubah menjadi perbincangan serius.…
Ketua PB NU Bidang Pengkaderan, Nusron Wahid, meminta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menarik semua buku pelajaran anak Taman Kanak-kanak (TK) bermuatan penyebaran…
Teror di kawasan bisnis Jl. MH Thamrin, Jakarta, pekan lalu sempat membuat pelaku usaha dan investor, serta masyarakat secara luas, terhenyak untuk beberapa saat. Meski tidak…
Polresta Bekasi Kota, Jawa Barat, menggelar operasi yustisi ke sejumlah kontrakan dan kos-kosan di wilayah hukum setempat guna antisipasi penyebaran paham radikalisme.
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan aliran dana teroris yang bersumber dari Australia, meski masih diselidiki jika dana itu ada kaitannya dengan…
Presiden Joko Widodo justru mengatakan selain dua opsi yang selama ini menjadi perbincangan, pemerintah bisa mengajukan Rancangan Undang Undang baru tentang pencegahan terorisme.
Ketua Presidium Indonesia Police Watch Neta S. Pane menyebut ada 5 kejanggalan dalam peristiwa peledakan dan penembakan di kawasan Sarinah, Kamis (14/1/2016).
Mantan Kepala Badan Intelijen Strategis (BAIS) TNI, Soleman B. Ponto mempertanyakan peran Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dalam peristiwa peledakan dan penembakan…
Dewan Perwakilan Rakyat menyatakan setuju memasukkan pasal pencegahan dalam Undang Undang No 15 Tahun 2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme.
Pemerintah tidak ingin terlalu mudah mengeluarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) dalam hal pengaturan terkait pemberantasan tindak pidana terorisme
Sejumlah pimpinan lembaga negara mendatangi Istana Kepresidenan Jakarta untuk menghadiri pertemuan konsultasi tujuh pimpinan lembaga negara dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi),…
Apakah Tragedi Bom Sarinah membawa efek negatif terhadap kegiatan bisnis? Rupanya setiap sektor sudah memiliki faktor determinan sendiri-sendiri, yang tidak terusik dan tidak…
Luhut Panjaitan, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan mengusulkan penambahan kewenangan untuk menangkap terduga teroris kepada aparat keamanan, agar dapat…
Jenazah Warga Negara Asing (WNA) asal Kanada, Amer Quali Tamer, korban pemboman di kawasan Sarinah, Jalan HM Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (18/1/2016) akan diambil keluarganya…
Kepala Bagian Penerangan Umum Polri Komisaris Besar Pol. Suharsono mengatakan pihaknya akan menelusuri soal beredarnya suara Bahrun Naim di dunia maya.