Pada tahun ini, terdapat sebanyak 380.376 unit bantuan subsidi perumahan dengan alokasi anggaran hingga Rp21,69 triliun yang disiapkan Kementerian PUPR.
SMF menagetkan penyaluran kredit sebesar Rp6,37 triliun dari modal yang ditanamkan negara sebesar Rp2,23 triliun. Seluruh dana tersebut akan digunakan untuk membiayai kredit…
Dari anggaran tahun 2021 yang ditetapkan sebesar Rp19,1 triliun baru terserap sebanyak 1,17 persen. Penyaluran dana FLPP telah disalurkan oleh 16 Bank pelaksana dari 38 bank…
Terdapat dua program untuk KPR Bersubsidi dari pemerintah, antara lain Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dan Subsidi Selisih Bunga. Berikut syarat-syarat pendaftaran.
Dengan bertambahnya BPD yang bergabung, kini 38 Bank Pelaksana tersebut terdiri dari 9 bank nasional dan 29 Bank Pembangunan Daerah, baik konvensional maupun syariah.
Anak usaha syariah PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. tersebut, kembali ditunjuk sebagai Bank Penyalur KPR Sejahtera Syariah FLPP oleh Kementerian PUPR.
Direktur Utama Bank Kalsel Agus Syabarrudin mengatakan Bank Kalsel selalu mengupayakan tambahan kuota FLPP kepada Kementerian PUPR. Pada 2019, Bank Kalsel mendapatkan kuota…
Penyaluran dana FLPP 2020, tercatat per Rabu (2/12/2020) sebanyak 104.477 unit senilai Rp10,718 triliun atau 101.93 persen dari target penyaluran dana FLPP tahun 2020.
Porsi 25 persen SMF bersama porsi 75 persen dari dana subsidi pemerintah akan menghasilkan total pendanaan mencapai Rp25,49 triliun yang mampu mencapai target pembiayaan…
Menilik dari data penyaluran dana FLPP, terdapat 28 Bank Pelaksana, terdiri dari 7 bank nasional dan 21 bank pembangunan daerah, yang berada di atas 70 persen.
Direktur Utama BANK BTN Pahala Nugraha Mansury mengatakan permintaan rumah bersubdisi sudah mulai mengalami kenaikan pada Juni 2020 bila dibandingkan dengan periode sebelumnya…