Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia, indeks sektor konsumer ditutup parkir pada zona merah dengan penurunan 0,05 persen atau 0,95 poin ke level 1.851,24.
Direktur Keuangan Kino Indonesia Budi Muljono menyampaikan penurunan laba bersih di semester pertama terutama disebabkan pembelian dalam diskon dari Morinaga sebesar Rp264,21…
Laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk KINO tergerus 67,52 persen yoy menjadi Rp118,64 miliar dari sebelumnya Rp365,29 miliar.
Dalam dua pekan terakhir, Direktur Utama Kino Indonesia Harry Sanusi sudah menggelontorkan uang sebesar Rp22,69 miliar untuk membeli saham perusahaan yang dia pimpin.
Presiden Direktur PT Kino Indonesia Tbk. (KINO) Harry Sanusi melakukan jual beli saham perusahaan setelah pengumuman likuidasi PT Kino Malee Indonesia (KMI) dan Malee Kino…
Setelah ditutup pada level Rp3.410 pada perdagangan hari sebelumnya, Selasa (17/6/2020), saham emiten dengan ticker KINO tersebut berada pada zona hijau dengan kenaikan sebesar…
Direktur Keuangan Kino Indonesia Budi Muljono akhirnya membeberkan alasan dibalik likuidasi perusahaan patungan tersebut yakni keterbatasan bahan baku.
Kino Indonesia dan Martina Berto mengaku pandemi virus corona cukup memberikan dampak terhadap kinerja perseroan. Kedua perusahaan itu lalu membidik peluang ; memproduksi…
Kebutuhan produk sabun tangan atau hand sanitizer yang tinggi sejak pandemi Covid-19 membuat sejumlah emiten merilis produk baru. Emiten berharap produk ini bisa menjadi…
Rasio pembayaran dividen Kino turun dari 30,45 persen menjadi 29,92 persen. Namun, perolehan laba Kino pada 2019 meningkat pesat dibandingakn dengan laba pada 2018.
Penjualan segmen perawatan tubuh emiten dengan sandi saham KINO berhasil tercatat naik sekitar 7,54 persen pada kuartal I/2020 secara tahunan atau year-on-year (yoy) menjadi…