Deputi Kepala BPPT Bidang Teknologi Agroindustri dan Bioteknologi, Eng Eniya Listiana Dewi menyatakan virus zika yang mewabah di Amerika Latin belum jelas identifikasinya…
Provinsi Riau mulai mewaspadai virus zika dengan mengawasi masuknya warga negara asing dari pelabuhan. Riau memiliki banyak pelabuhan kecil tempat masuknya WNA.
Meski Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan penyakit penyebaran virus Zika di Amerika Latin sebagai keadaan darurat kesehatan global, Olimpiade 2016 di Rio de Janeiro…
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan penyakit yang terkait virus Zika di Amerika Latin sebagai keadaan darurat kesehatan global yang memerlukan tanggapan terpadu.
Sebuah survei oleh perusahaan manajemen risiko perjalanan On Call International menemakan bahwa 64% responden Amerika Amerika akan menunda perjalanan mereka ke negara-negara…
Lebih dari 2.100 perempuan hamil di Kolombia terinfeksi virus Zika, yang menular melalui nyamuk, menurut institut kesehatan nasional pada Sabtu (30/1/2016).
Menteri Pertahanan Aldo Rebelo manyatakan mengerahkan 220.000 tentara untuk memberantas penyebaran virus Zika, yang dapat menyebabkan cacat lahir. Menyusul pernyataan salah…
Lebih dari 2.100 perempuan hamil di Kolombia terinfeksi virus Zika, yang menular melalui nyamuk, menurut institut kesehatan nasional pada Sabtu (30/1/2016).
Pemerintah Peru telah memperkuat kontrol kesehatan di provinsi yang berbatasan Ekuador untuk mencegah virus Zika menyebar, kata Direktur Epidemiologi Departemen KesehataPemerintah…
Kementrian kesehatan Selandia Baru, menyatakan sembilan warganya telah terjangkit virus Zika, sementara satu orang diantaranya telah dirawat rumah sakit dengan penyakit tersebut.
Bayi yang lahir dengan kelainan otak dan ukuran kepala di bawah normal akibat virus Zika di Brasil, juga menderita kerusakan parah pada bagian mata dan telinga.
Lufthansa, British Airways dan JetBlue mulai melayani pengalihan pesanan sekaligus menawarkan pengembalian uang tiket untuk destinasi penerbangan yang terkena dampak virus…