Industri pelumas dan suku cadang otomotif lainnya akan menghadapi tekanan produksi pada era kendaraan terelektrifikasi (electric vehicle/EV). Pabrikan pun dituntut melakukan…
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengaku tidak lagi memberikan pergantian oli gratis pada servis 1.000 km pertama yang memicu banyak pertanyaan dari para pemilik kendaraan…
Produsen pelumas kendaraan asal Prancis Motul membidik peningkatan pangsa pasar menjadi 10 persen di Indonesia pada 2019 dengan produk-produk pelumas berbasis mineral (mineral…
Masyarakat Pelumas Indonesia (MASPI) mengungkapkan bahwa kapasitas terpasang produksi pelumas di dalam negeri mencapai 2,04 juta kilo liter per tahun. Akan tetapi, utilisasi…
Badan Standardisasi Nasional (BSN) telah menetapkan 21 SNI Pelumas, terdiri dari 10 SNI Pelumas untuk kendaraan bermotor dan 11 SNI Pelumas untuk industri yang sifatnya sukarela…
Pada 2018, pemerintah melalui Kementerian Perindustrian memberlakukan secara wajib 7 SNI pelumas kendaraan bermotor. Untuk itu, pemerintah menunjuk 12 Lembaga Sertifikasi…
Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto meresmikan Laboratorium Uji Pelumas PT Surveyor Indonesia di Bogor, Senin (18/3/2019). Fasilitas ini ada satu dari 10 laboratorium…
Perhimpunan Distributor, Importir, dan Produsen Pelumas Indonesia (Perdippi) telah mengajukan permohonan uji materi terhadap Keputusan Menteri (Kepmen) Perindustrian Nomor…
Bisnis.com, JAKARTA -- Penerapan Standar Nasional Indonesia (SNI) diproyeksi akan meningkatkan produksi pelumas dalam negeri sebesar sekurangnya 5,71% terpacu oleh peningkatan…
Kalangan importir pelumas akan mengajukan uji materi atas Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2018 tentang Pemberlakuan Standar Nasional Indonesia…
Setelah sempat tertunda, Kementerian Perindustrian akhirnya secara resmi merilis aturan pemberlakukan Standar Nasional Indonesia (SNI) untuk pelumas yang ditetapkan pada…
PT Timurraya Kurnia Manunggal, distributor pelumas Lubrications Engineers mulai masuk dalam pasar ritel otomotif dan menargetkan penjualan sebanyak 5.000 liter hingga akhir…
Shell Lubricants meluncurkan dua varian baru pelumas khusus untuk motor skutik, yaitu Shell Advance AX7 Scooter 10W-30 synthetic dan Shell Advance AX5 Scooter 20W-40 untuk…
Menurut toko dan bengkel suku cadang otomotif Shop and Drive ada satu hal yang sering tidak diketahui banyak pengguna mobil bertransmisi otomatis atau matik.