Kementerian Perhubungan menilai sektor transportasi udara harus mewaspadai kejahatan berbasis digital. Industri penerbangan diminta memperkuat sistem keamanan.
Polri akan bekerja sama dengan Kepolisian China untuk mempidanakan 103 orang Warga Negara China yang ditangkap Polda Bali karena perkara dugaan tindak pidana kejahatan siber.
Polda Bali berhasil meringkus 114 orang tersangka, terdiri dari 11 WNI dan 103 Warga Negara China, dalalam perkara dugaan tindak pidana kejahatan siber.
Biaya kerugian akibat kejahatan siber (cybercrime) di seluruh dunia dilaporkan telah mencapai US$600 miliar pada tahun lalu atau sekitar 0,8% dari PDB global.
Badan Siber dan Sandi Negara, BSSN, berharap dapat diberikan kewenangan lebih untuk melakukan tindakan pada saat mengetahui lokasi penjahat siber karena kini badan itu hanya…
JAKARTA Industri jasa keuangan harus mengalokasikan belanja teknologi dan informasi lebih besar untuk keamanan siber karena ancaman malware diproyeksikan meningkat pada 2018.
Masih ingatkah kala serangan siber ke Bank Sentral Bangladesh pada 2016 melenyapkan dana US$81 juta? Ransomware WannaCry menjangkiti lebih dari 250.000 sistem komputer di…
Presiden Joko Widodo mengingatkan mengenai perubahan global yang dapat memengaruhi pola kejahatan yang terjadi dalam arahan kepada jajaran kepolisian se-Indonesia.
Pada paruh pertama tahun ini, dua gelombang serangan ransomware, yakni WannaCrypt dan Petya, memanfaatkan kerentanan pada sistem operasi Windows usang di seluruh dunia.
Polisi terus menyelidiki sejumlah hal terjkait 153 orang warga negara China yang terjerat kasus kejahatan siber dengan berpura-pura menjadi pihak penegak hukum China.
Polisi terus menyelidiki krmungkinan keterlibatan warga Indonesia dalam aksi penipuan oleh sindikat kejahatan siber oleh sejumlah warga negara China di Indonesia.
Polisi mengamankan ratusan warga negara asing terlibat kejahatan cyber dari tiga wilayah di Indonesia. Polisi kini tengah memburu pemilik rumah di Pondon Indah.
Diduga sindikat kejahatan siber internasional asal China, yang beroperasi di Jakrta dan dibongkar petugas gabungan Polri, Sabtu (29/7/2017), memeras dan menipu terhadap sesama…
Tim Satuan Tugas Khusus (Satgassus) Polri memburu warga negara Indonesia (WNI) penyedia tempat kontrakan untuk sindikat kejahatan siber asal China yang digerebek di Pondok…
Tim Satuan Tugas Khusus Badan Reserse Kriminal (Satgassus Bareskrim) Polri dan Kepolisian China mengidentifikasi korban kejahatan siber yang dilakukan sindikat internasional…