Di dalam negeri, terdapat sejumlah startup yang sukses menyandang gelar unicorn, yakni perusahaan dengan nilai valuasi melampaui US$1 miliar atau sekitar Rp14,3 triliun.
Sejumlah risiko dinilai akan membayangi sovereign wealth fund (SWF) Indonesia yakni Indonesia Investment Authority (INA) jika berinvestasi ke Traveloka.
Aplikasi super berbasis gaya hidup (lifestyle superapp) Traveloka menyebut telah mencatatkan kenaikan pertumbuhan transaksi di sejumlah layanan perusahaan.
Di tengah kabar mengetatnya arus pendanaan ke startup di berbagai belahan dunia, Traveloka justru selangkah lagi berhasil mendapatkan pendanaan bernilai jumbo dari investor.…
Traveloka tengah mencari permodalan setelah memutuskan untuk tidak melanjutkan rencana penawaran umum perdana (IPO) di AS melalui special purpose acquisition company (SPAC)…
Direktur Bisnis Konsumer BRI Handayani mengatakan kerja sama dengan Travelola adalah bagian dari transformasi BRI untuk memudahkan nasabah dalam melakukan transaksi melalui…
Sejumlah tantangan berpeluang dihadapi oleh para pemain baru di bisnis grosir online (e-grocery) seperti Traveloka, Erajaya, serta Bukalapak yang berkongsi dengan Trans Retail.