Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut B Pandjaiatan menyatakan pengelolaan moda transportasi di Jabodetabek akan diserahkan penuh kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
Direktur Utama PT MRT Jakarta William Sabandar dan Kepala Badan Pengelola Transportasi Jakarta Bambang Prihartono berbeda pandangan tentang kerja sama integrasi pembayaran…
JAKARTA–Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) menunjuk PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) sebagai ketua konsorsium integrasi pembayaran tiket yang beranggotakan…
Integrasi pembayaran tiket transportasi umum di Jabodetabek tetap berjalan meskipun BUMN dan BUMD memiliki skema kerja sama tersendiri. Adapun BPTJ kedepannya akan memperluas…
Terminal Tipe A Pondok Cabe, Tangerang Selatan, siap melayani masyarakat yang hendak menuju Bandara Soekarno-Hatta menyusul diresmikannya pengoperasian terminal tersebut…
Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengusulkan sistem ganjil genap di sebagian wilayah DKI Jakarta diperpanjang lagi mengingat akan selesai pada akhir Desember…
“Sistem jalan berbayar memang harus secepatnya diterapkan. Setidaknya untuk mengurangi kemacetan di sebagian ruas jalan di Jakarta yang semakin parah.”
JAKARTA – Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek kian menegaskan posisi strategisnya menjadi badan khusus untuk menangani dan mengatur pengembangan transportasi perkotaan.…
Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) meminta pemerintah provinsi DKI mempercepat implementasi penerapan sistem jalan berbayar atau Electronic Road Pricing ((ERP)…
Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) tengah menyiapkan konsep terkait rencana pembangunan trainway atau jalur trem dalam kota di sejumlah koridor Transjakarta.
Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) menilai pembatasan kepemilikan kendaraan belum menjadi sasaran dalam tahapan implementasi Rencana Induk Transportasi Jabodetabek…
JAKARTA — Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek memutuskan membatalkan rencana penutupan tujuh pintu tol secara terus menerus saat pelaksanaan Asian Games 2018.
JAKARTA — Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek memutuskan membatalkan rencana penutupan tujuh pintu tol secara terus menerus saat pelaksanaan Asian Games 2018.
JAKARTA -- Institut Studi Transportasi berpendapat peningkatan kecepatan kendaraan di sejumlah ruas jalan Jakarta sekitar 15% menunjukkan perluasan kebijakan ganjil genap…
Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) bersikukuh tidak memberikan dispensasi ganjil genap kepada para pengusaha kurir dalam rangka perhelatan Asian Games 2018.
JAKARTA - Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek menyatakan kebijakan penutupan 19 pintu tol guna mendukung perhelatan Asian Games 2018 masih menunggu hasil evaluasi uji…