Menko Maritim Luhut B. Pandjaitan membuka kemungkinan perubahan kebijakan pelarangan cantrang menjadi pengendalian. Untuk itu, pengawasan harus diperkuat.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengaku membahas masalah cantrang dengan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti dalam rapat koordinasi…
Tahun berganti, benang kusut masalah cantrang belum kunjung terurai. Sejak 2015, berbagai masalah terkait proses penggantian alat tangkap muncul ke permukaan setiap pergantian…
JAKARTA Lembaga Pengelola Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (LPMUKP) tahun ini berencana menyalurkan pembiayaan penggantian alat tangkap lebih besar kepada nelayan cantrang…
JAKARTA – Zonasi terbatas untuk penangkapan ikan menggunakan cantrang dinilai bisa menjadi solusi untuk memastikan aktivitas pabrik surimi tetap berjalan.
Kementerian Kelautan dan Perikanan masih bungkam soal implementasi larangan penggunaan cantrang mulai 1 Januari 2018 yang merembet pada penutupan pabrik-pabrik surimi akibat…
JAKARTA Sejumlah produsen pasta ikan alias surimi memilih menghentikan produksinya karena tidak ada jaminan suplai bahan baku seiring berlakunya larangan penggunaan alat…
Kementerian Kelautan dan Perikanan diminta memperbaiki sistem logistik ikan dari wilayah timur ke barat untuk mengatasi kesulitan bahan baku pabrik surimi setelah cantrang…
JAKARTA Pelaku usaha meminta pemerintah segera membentuk tim independen untuk mengkaji kembali pelarangan 17 alat tangkap termasuk yang cantrang yang dituding merusak lingkungan.
Nelayan cantrang di beberapa daerah belum beralih alat tangkap meskipun alat tangkap jenis pukat tarik itu dilarang digunakan terhitung mulai 1 Januari 2018.
JAKARTA Produsen pasta ikan alias surimi membatalkan beberapa kontrak ekspor karena ketidakpastian suplai bahan baku menjelang pelarangan cantrang mulai 1 Januari 2018.
Kementerian Kelautan dan Perikanan menyatakan seluruh alokasi bantuan alat penangkap ikan pengganti cantrang untuk kapal di bawah 10 gros ton tahun ini telah diterima nelayan.…
JAKARTA –Pemerintah dinilai perlu menyediakan solusi bagi pengusaha tali selambar agar tidak gulung tikar saat pelarangan cantrang efektif berlaku awal 2018.
Pengusaha tali selambar bakal terkena imbas pelarangan cantrang mulai 1 Januari 2018. Mereka meminta pemerintah menyediakan solusi agar tidak gulung tikar. Jika tidak, lebih…