Emiten maskapai, PT AirAsia Indonesia Tbk. (CMPP) akhirnya memenuhi ketentuan kepemilikan saham publik sebesar minimal 7,5% setelah aksi divestasi saham oleh dua pemegang…
CMPP telah memenuhi ketentuan Peraturan PT Bursa Efek Indonesia No I-A Ketentuan V.1 yaitu mengenai kepemilikan saham publik (free float)minimum 7,5 persen.
Rencana aksi korporasi CMPP dalam rangka memenuhi ketentuan V.1 Peraturan Bursa Nomor I-A mengenai free float telah mendapatkan persetujuan dari Pemegang Saham Utama dan…
Emiten bersandi CMPP tersebut mencatatkan pendapatan usaha Rp1,61 triliun, jauh lebih rendah 75,99 persen dibandingkan dengan pendapatan 2019 yang sebesar Rp6,7 triliun.
Dendy Kurniawan yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur Utama Airasia Indonesia (CMPP) kini didapuk untuk menjabat sebagai Komisaris Utama perseroan menggantikan Pin Haris.
Maskapai penerbangan berbiaya hemat AirAsia Indonesia belum mempertimbangkan untuk menghapus ketentuan bagasi tercatat gratis (free baggage allowance/FBA) untuk rute penerbangan…
Rencana kerja sama operasi (KSO) yang melibatkan Garuda Indonesia Group dan AirAsia Indonesia baru mencuat siang tadi langsung memancing banyak komentar.
AirAsia Indonesia diakui secara resmi sebagai operator yang telah menyelesaikan audit keselamatan operasional yang dilakukan oleh International Air Transport Association…
Sebagai komitmen pengembangan jaringan rutenya di kawasan Asia Tenggara dan dukungan terhadap pariwisata nasional, hari ini AirAsia Indonesia merayakan penerbangan perdana…