Menteri Pemuda dan Olah Raga Imam Nahrawi membantah akan mencabut Surat Keputusan No. 01307 tanggal 17 April 2015 tentang Pembekuan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia…
Menyadari situasi sudah memprihatinkan, Wakil Presiden Jusuf Kalla ikut prihatin dan esok, 25 Mei 2015 akan memanggil Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi.
Menteri Sekretaris Negara Pratikno mengaku belum menerima surat permintaan untuk tidak memberikan fasilitas apapun kepada Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) dari…
Kuasa hukum Kementerian Pemuda dan Olahraga menganggap gugatan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia terhadap surat keputusan Menpora nomor 01307 tidak sah karena kepengurusan…
Manajemen klub sepakbola PSM Makassar memangkas gaji pemain hingga 75% seiring dengan penyetopan kompetisi QNB League oleh PSSI dengan alasan force majeure.
Tim Transisi bentukan Kementerian Pemuda dan Olahraga yang salah satu tugasnya mengambil alih peran Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia akan menggulirkan kejuaraan Piala…
Rapat Umum Pemegang Saham PT Liga Indonesia memutuskan akan menyelenggarakan turnamen pramusim yang diikuti oleh seluruh klub peserta Indonesia Super League (ISL) untuk mengisi…
Manajemen Sriwijaya FC menyatakan tak akan bertindak gegabah menyangkut nasib pemain setelah menerima surat pemberitahuan penghentian kompetisi Indonesia Super League (ISL)…
PSSI Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) berharap segera ada solusi bagi kompetisi Liga Nusantara dan Piala Suratin yang sudah tertunda sebulan akibat pembekuan PSSI oleh Kementerian…
Menteri Pemuda dan Olah Raga Imam Nahrawi menggelar pertemuan tertutup dengan 18 klub peserta Liga Super Indonesia untuk mengatasi penghentian kompetisi menyusul pembekuan…
Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia akan menggugat Kementerian Pemuda dan Olahraga ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) terkait surat keputusan Menpora tentang pembekuan…
Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia hasil Kongres Luar Biasa di Surabaya Sabtu (18/4) La Nyalla Mattalitti menyambangi Menteri Koordinator Pembangunan Manusia…