Perpamsi menilai regionalisasi PDAM semakin dibutuhkan mengingat keterbatasan sumber air baku dan banyaknya PDAM kecil yang menjadi sulit berkembang karena bergerak di bawah…
Cakupan layanan air bersih PDAM Kab. Malang baru mencapai 34% dengan jumlah pelanggan sebanyak 92.500 satuan sambungan rumah (SR) sehingga untuk mencapai cakupan 100% pada…
Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Benteng, menyatakan tengah mengkaji ulang kerja sama dalam bentuk konsensi dengan PT Moya Indonesia, perusahaan asal Bahrain, mengingat…
Pemerintah melalui Badan Pendukung Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum (BPPSPAM) mengevaluasi dan melakukan pembenahan terhadap PDAM untuk dapat meningkatkan kinerja…
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Pakuan Kota Bogor membentuk satgas khusus untuk melayani Presiden Jokowi yang berencana ngantor di Istana Bogor.
Kendati sering mengalami kerusakan parah hingga menyebabkan pembongkaran jalan raya, PDAM Denpasar belum akan mengganti saluran pipa di Jalan Nangka Selatan yang diperkirakan…
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Siak membutuhkan investasi senilai Rp1,3 triliun untuk mengganti jaringan pipa yang kotor sehingga dapat meningkatkan pelayanan ke…
Pemerintah menyiapkan dana sebanyak Rp250 miliar untuk subsidi bunga dalam pengembangan investasi sejumlah Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) di berbagai daerah di Tanah…
Pemerintah akan melakukan revisi Perpres 29 tahun 2009 tentang penjaminan utang PDAM. Perpres yang awalnya bertujuan mempercepat target MDGs ini dinilai efektivitasnya sangat…
Sebesar 58,82% dari total penduduk di Provinsi Jakarta telah terlayani air bersih melalui pemipaan dan sisanya 41,18% dilayani melalui stasiun air bersih.
Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Kota Tangerang menyatakan dari lima sungai dan anak sungai yang diuji kualitas airnya pada 2013, seluruhnya dinyatakan tercemar dengan…