Ketua Association of the Indonesia Tours and Travel Agencies (ASITA) Kalimantan Barat (Kalbar), Nugroho Henray menilai harga tiket pesawat relatif stabil dan tidak ada gejolak…
Walikota Pontianak Edi Rusdi Kamtono mengatakan untuk pendapatan daerah ditargetkan sebanyak Rp1,89 triliun atau meningkat sebesar 7,56% dibandingkan APBD 2019.
Sebuah kejadian langka terjadi di Pontianak. Satu helikopter terbang rendah hingga membuat atap tiga rumah berantakan dan warga pontang-panting lari ketakutan.
Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat meliburkan sekolah untuk semua jenjang seiring dengan kabut asap yang membuat kualitas udara di daerah itu menjadi tidak sehat.
Semakin berkabut, terutama pagi-pagi saat mengantar anak ke sekolah, sehingga mau bernapas saja susah, udara terasa pahit meskipun sudah menggunakan masker.
Pemkot Bandung menandatangani Memorandum of Understanding (Mou) dengan Pemkot Pontianak terkait kerja sama replikasi aplikasi milik Pemkot Bandung, e-Government.
Pemkot Pontianak bersama BPD Kalimantan Barat segera merealisasikan pemasangan 35 alat monitor atau perekaman kepada 35 pelaku usaha untuk memonitor transaksi usaha.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Uray Tajudin mengingatkan seluruh aparatur sipil negara (ASN) untuk tidak menambah libur Lebaran dari jadwal…
Lebar jalan Jembatan Paralel Landak yakni sekitar tujuh meter dengan ditambah trotoar satu meter sebelah kiri dan kanan sehingga menjadi sembilan meter.
Pemkot Pontianak sejauh ini telah berupaya semaksimal mungkin meningkatkan infrastruktur yang layak anak, termasuk di antaranya sekolah dan taman bermain yang layak anak,…