Tak semua pemilik mobil menggunakannya untuk keperluan pribadi setiap hari. Jika Anda termasuk orang yang jarang menggunakan mobil Anda, berikut beberapa cara untuk memanfaatkan…
Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) adalah mimpi buruk bagi karyawan. Seorang karyawan sebetulnya dapat meminimalisir risiko PHK dengan melakukan sejumlah hal.
Mengapa orang hidup bisa berkecukupan? Selama 25 tahun bekerja profesional saya juga heran kenapa uang selalu kurang. Hingga akhirnya saya mengubah cara memandang uang.
Bila kita paham alur uang, bagaimana uang bergerak, perilaku uang, kita pun tidak perlu frustasi seperti halnya kita heran dengan perilaku anak-anak "om telolet om".
Bayangkan sebuah jaring laba-laba atau spider web. Di halaman rumah banyak sarang laba-laba tapi tidak terlihat. Itulah disebut jaring relationship. Itu mengikat kekuasaan.
Mempelajari uang lewat ilmu kekuasaan itu seperti anda masuk mall. Anda bebas gratis masuk mall dan mencoba baju atau makanan tanpa uang, asalkan Anda tidak membeli sesuatu.
Uang adalah kekuasaan, kekuasaan itu maknanya apa? Sering kita menganggap kekuasaan itu dasarnya dari harta. Banyak orang yang ketergantungan dengan harta. Sesungguhnya mereka…
Kondisi kesehatan keuangan itu seperti hasil orang tes darah. Seorang anak muda ikut tes darah. Hasilnya, semuanya sehat, kadar gula, tekanan darah, keratin, Hb, asam urat,…
Akhir-akhir ini ada berita billboard roboh tertiup hujan angin. Demikian pula seperti hidup kita, kita merasa billboard dibangun dan dibuat untuk tampil bagus selamanya,…
Uang itu pun seperti listrik. Uang diproduksi dengan dasar kekuasaan. Kekuasaan itu ada sumber tenaga seperti bendungan air. Kekuasaan itu sumbernya dari ikatan relationship.
Bagaimana caranya kita bisa menghadapi kondisi kapitalisme adu kekayaan ini? Sifatnya kekayaan itu bukan pada jumlahnya. Dorongan hormon penyesalan lebih tinggi daripada…