Yasonna mengaku telah mendapat informasi bahwa ada oknum Kemenkumham yang mencoba memanfaatkan Peraturan Menteri Hukum dan HAM Nomor 10 Tahun 2020 untuk meminta uang kepada…
Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna Laoly akan menindak tegas oknum-oknum yang melakukan pungutan liar (pungli) dalam pembebasan narapidana pada program asimilasi dan…
Yasoona mengelak bahwa program asimilasinya gagal. Kalau ada napi asimilasi yang berulah, akan dipidana di straft cell. Begitu keluar, akan dipidana kembali.
Ada 22 nama napi korupsi yang masuk kualifikasi Yasonna untuk dibebaskan dalam revisi PP No. 99/2012. Mereka, mulai dari Suryadharma Ali hingga O. C. Kaligis.
Physical distancing sebagai pencegahan virus corona sudah diterapkan di lapas. Di samping itu, jumlah narapidana korupsi tidak sebanding dengan narapidana kejahatan lainnya.
Ketua Komisi III DPR sepakat saja dengan usulan Yasonna soal membebaskan napi korupsi. Dasarnya atas rasa keadilan dan kemanusiaan. Namun, KPK tak sepakat dan merasa tak…
Peneliti Divisi Hukum dan Monitoring Peradilan Indonesia Corruption Watch (ICW) Donal Fariz, mengatakan langkah menkumham itu tidak relevan dengan upaya pencegahan penyebaran…
Alasan itu memiliki dasar yang kuat. Menurut ICW, ini bukan kali pertama Yassona hendak merevisi PP Nomor 99 Tahun 2012 tentang tentang Syarat dan Tata Cara Pelaksanaan Hak…
Yasonna menuturkan ada empat kriteria narapidana yang bisa dibebaskan dengan revisi PP itu. Mulai dari terpidana narkoba hingga koruptor berusia lanjut dengan syarat yang…
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak mempermasalahkan pernyataan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly yang menyebut tidak mengenal buronan Harun Masiku.
Mahfud dan Yasonna mengakui adanya salah ketik padapasal 170 Rancangan Undang-undang Cipta Kerja, sedangkan Airlangga mengatakan hal itu bukan karena salah ketik.
Salah ketik Pasal 170 RUU Cipta Kerja membuat DPR memberikan waktu kepada pemerintah untuk memperbaiki. Pemerintah bersikap sebaliknya, tak perlu waktu khusus. Sebab, draf…
Pegiat antikorupsi angkat bicara terkait pencopotan Direktur Jenderal Imigrasi Ronny F. Sompie oleh Menteri Hukum dan HAM Yasonna Hamonangan Laoly, Selasa (28/1/2020).
Sebelumnya, Koalisi Masyarakat Sipil Antikorupsi melaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas dugaan obstruction of justice atau merintangi penyidikan oleh Yasonna…
Yasonna seolah hendak mengaburkan fakta dan informasi yang berimbas pada terhambatnya proses penyidikan Komisi Pemberantasan Korupsi dalam kasus suap Komisioner KPU Wahyu…