Wali Kota Bandung Ridwan Kamil memerkirakan Peringatan 60 Tahun Konferensi Asia-Afrika (KAA) di Bandung menghasilkan devisa bagi negara sebesar Rp 100 miliar.
Bisnis.com, JAKARTA - Sosialisasi pengalihan arus dan sistem buka tutup arus lalu lintas selama KTT-AA di DKI Jakarta dari Direktorat Lalu-Lintas (Ditlantas Polri) serta…
Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI mendorong Konferensi Asia Afrika (KAA) sebagai sarana penguatan konektivitas dan kerjasama daerah antar Negara-negara di benua Asia dan Afrika…
Batu akik menjadi cenderamata di acara Konferensi Asa Afrika(KAA) ke-60. Batu akik yang menjadi kenang-kenangan bagi peserta dan delegasi KAA itu adalah batu akik pancawarna…
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe tiba di Balai Sidang Jakarta (JCC) untuk menghadir pertemuan tingkat tinggi Peringatan ke-60 Tahun Konferensi Asia Afrika ke-60 pada Rabu,…
Presiden Joko Widodo Rabu pagi menyambut kedatangan para Kepala Negara yang menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika di Jakarta Convention Hall.
Presiden Joko Widodo dijadwalkan mengadakan sederet pertemuan bilateral dalam Konferensi Tingkat Tinggi negara-negara Asia Afrika, pada 22-23 April 2015.
Sejumlah negara di Afrika meminta dibentuk komponen khusus yang mengurusi pembangunan sumber daya laut dan kelautan di dalam Asia Africa Center yang akan menjadi salah satu…
Sejumlah delegasi dan peserta peringatan ke-60 Konferensi Asia Afrika (KKA) direncanakan mengunjungi bantaran sisi barat Waduk Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (22/4/2015).
Sri Lanka mempromosikan potensi investasi sektor garmen di hadapan delegasi Asian African Business Summit 2015 yang digelar di sela rangkaian Konferensi Asia Afrika.
Konferensi Asia Afrika (KAA) 2015 di Bandung diharapkan berdampak pada sektor pariwisata bagi sejumlah daerah yang berdekatan dengan lokasi perhelatan tersebut.
Jepang segera merampungkan negosiasi kerjasama perdagangan bebas (free trade agreement/FTA) dengan negara-negara yang tergabung dalam Gulf Cooperation Council.
Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bakal menjadi pembicara utama yang akan menyampaikan garis besar topik pembicaraan dalam Konferensi Parlemen Asia Afrika.