Hutama Karya telah mengantongi kontrak baru senilai Rp4,99 triliun hingga Mei 2022, sektor EPC sebesar 48 persen serta sektor jalan dan jembatan 37 persen.
Kehadiran ruas tersebut mampu memangkas waktu tempuh perjalan dari Kota Bengkulu ke Taba Penanjung hanya menjadi 15 menit jika dibandingkan dengan menempuh jalan nasional…
Menjelang puncak arus balik, volume lalu lintas di Jalan Tol Trans Sumatra (JTTS) telah mengalami peningkatan yang signifikan jika dibandingkan dengan periode normal.
Realisasi volume lalu lintas (VLL) yang melintas di seluruh jalan tol Hutama Karya sampai dengan kuartal I/2022 tercatat sebanyak 31,09 juta kendaraan.