Komite Pemilihan bakal calon ketua umum Partai Golkar telah menerima berkas pendaftaran dan menyeleksi semua nama. Dari sembilan calon, empat orang tidak lolos.
Bambang Soesatyo alias Bamsoet menyatakan mundur sebagai calon ketua umum Golkar. Ini berarti calon petahana, Airlangga Hartarto menjadi pendaftar kuat dalam memperebutkan…
Beberapa jam menjelang pembukaan Musyawarah Nasional Golkar, hampir tidak ada spanduk calon ketua umum yang terpajang di sekitar lokasi acara di Hotel Ritz Carlton, Kuningan,…
Politikus Partai Golkar Agun Gunandjar Sudarsa mengeluhkan syarat 30 persen dukungan dalam pencalonan ketua umum Golkar. Agun mengatakan, syarat itu memberatkan jika ditetapkan…
Juru Bicara Musyawarah Nasional (Munas) Golkar Christina Aryani mengatakan bahwa tuduhan tersebut tidak mendasar. Dia pastikan tidak ada pihak luar yang ikut campur.
Sembilan tokoh Partai Golkar telah melakukan pendaftaran sebagai bakal calon ketua umum DPP Partai Golkar sejak pendaftaram dibuka Kamis, 28 November 2019.
Juru Bicara Tim Pemenangan Bambang Soesatyo yang juga merupakan Wakil Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Viktus Murin, menegaskan kader Partai Golkar di berbagai daerah tak…
Mendekati pelaksanaan musyawarah nasional (munas), Partai Golkar makin memanas setelah tiga calon ketua umum masing-masing Indra Bambang Utoyo, Agun Gunanjar dan Ridwan Hisyam…
Para pengurus DPP Partai Golkar pendukung Bambang Soesatyo siap untuk melaksanakan Musyawarah Nasional (munas) yang sesuai dengan Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga (AD/ART),…
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah yang juga politisi senior Partai Golkar Mahyudin mengingatkan agar musyawarah nasional tidak mengulangi aklamasi yang dipaksakan.
Wakil Koordinator Bidang Pratama Partai Golkar, Bambang Soesatyo (Bamsoet) menegaskan bahwa dirinya akan mematuhi instruksi partainya yang melarang para anggota Fraksi Partai…
Wakil Koordinator Bidang Kepartaian Partai Golkar, Darul Siska mengharapkan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto lebih berkonsentrasi memperbaiki kondisi perekonomian Indones
Kalau tak ada aral melintang, Partai Golkar akan melaksanakan pergantian kepemimpinan melalui musyawarah nasional (munas) pada 3 sampai 5 Desember 2019.
Calon ketua umum Partai Golkar yang sudah mendeklarasikan diri hingga saat ini ada dua, yaitu Airlangga Hartarto dan Bambang Soesatyo, namun masih ada calon lain kendati…