Kecelakaan kerja yang terjadi di proyek jalur ganda kereta cepat atau double-double track JakartaBandung di kawasan Matraman, Jatinegara Jakarta Timur, Minggu (4/2/2018)…
Sedikitnya empat orang meninggal dunia akibat robohnya crane pada proyek jalur ganda kereta cepat Jakarta-Bandung di kawasan Jatinegara, Jakarta Timur.
Crane yang mengangkat beton dalam proyek jalur ganda kereta cepat Jakarta-Bandung di kawasan Matraman, Jatinegara Jakarta Timur, itu roboh dan menimpa pekerja.
Kamar Dagang dan Industri Indonesia meminta supaya pemerintah untuk membentuk Komite Nasional Keselamatan Konstruksi yang terintegrasi dari pusat sampai daerah.
Kamar Dagang dan Industri Indonesia menyelenggarakan focus group discussion yang bertema Mencari Solusi dari Akar Permasalahan Kecelakaan Pekerjaan Konstruksi, hari ini Kamis…
Pemerintah memastikan akan memberi sanksi yang tegas kepada kontraktor yang terbukti lalai dalam menerapkan keselamatan kerja pada pekerjanya sehingga menyebabkan terjadinya…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat rencana pada Jumat, 26 Januari 2018 akan melansir hasil audit kecelakaan di sejumlah proyek infrastruktur maupun bangunan…
Pemerintah perlu menerapkan sanksi dan audit lanjutan terhadap sejumlah kontraktor yang terbukti lalai dalam melindungi keselamatan pekerja konstruksi.
Asosiasi Ahli Keselamatan dan Kesehatan Kerja Konstruksi Indonesia menilai proyek infrastruktur besar-besaran belum dibarengi penerapan kesehatan dan keselamatan kerja konstruksi…
JAKARTA Pemerintah perlu menerapkan sanksi dan audit lanjutan terhadap sejumlah kontraktor yang terbukti lalai dalam melindungi keselamatan pekerja konstruksi.
Ikatan Nasional Konsultan Indonesia menilai banyaknya kecelakaan kerja pada kurun waktu 2017 sampai dengan awal 2018 disebabkan masih lalainya perusahaan dan tenaga kerja…
Berita terkait maraknya kecelakaan kerja di bidang konstruksi yang mendorong evaluasi keselamatan kerja serta rencana Kementerian Agama menaikkan ongkos penyelenggaraan haji…
Pimpinan proyek dinilai belum sepenuhnya memenuhi prosedur perencanaan dan pelaksanaan keselamatan kerja proyek di lapangan sehingga banyak kecelakaan kerja yang terjadi…
JAKARTA — Maraknya kecelakaan kerja dalam beberapa waktu terakhir harus menjadi perhatian utama seluruh pemangku kepentingan, di tengah upaya percepatan pembangunan infrastruktur…
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan menanggung biaya pengobatan para pekerja yang mengalami kecelakaan kerja pada pengerjaan proyek light rapid transit…
Dinding beton jalur MRT jatuh menimpa dua unit kendaraan sepeda motor dan mobil di Jalan Wijaya II Panglima Polim Kebayoran Baru Jakarta Selatan pada Jumat (3/11/2017) sekitar…