Venezuela terus bergolak setelah Presiden Nicholas Maduro dilaporkan menutup perbatasan dengan Brasil sejak kemarin hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump kembali memperingatkan Venezuela bahwa AS terbuka terhadap segala opsi dan mendesak presiden berhaluan kiri Nicolas Maduro membuka akses…
Setelah menjanjikan dukungan penuh untuk rezim Presiden Venezuela Nicolas Maduro, Rusia mulai menunjukkan tanda-tanda keraguan tentang kemampuannya bertahan menghadapi tantangan…
Pemimpin Venezuela, Nicolás Maduro, mengancam Presiden Donald Trump bahwa dia akan membuat Gedung Putih "berlumuran darah" jika presiden AS itu ngotot menggulingkan dirinya.
Atase militer Venezuela di Amerika Serikat, Jose Luis Silva, menyatakan membelot dari Nicolas Maduro dan mendukung Juan Guaido yang memproklamirkan diri sebagai presiden…
Ketua Kongres Venezuela Juan Guaido mendeklarasikan diri sebagai Presiden Sementara pada Rabu (23/1/2019) di hadapan aksi puluhan ribu warga Venezuela yang memprotes pemerintah.
- Sebanyak 27 anggota Garda Nasional Venezuela ditangkap setelah dituding melakukan pemberontakan terhadap pemerintahan Presiden Nicolas Maduro, menurut Kementerian Pertahanan…
Kritik terhadap Presiden Maduro terus bergulir menjelang pelantikan periode keduanya. Meneri di bawah pemerintahan Maduro bahkan dilaporkan mengancam pengunduran diri jika…
Pihak oposisi yang mendominasi parlemen Venezuela menolak legitimasi Presiden Venezuela Nicolas Maduro dan menyerukan akan melawan kepemimpinan presiden yang dinilai diktator…
Mantan kepala polisi sebuah kota di Venezuela dan aktivis anti pemerintahan Presiden Venezuela Nicolas Maduro, Salvatore Lucchese, mengaku turut bertanggung jawab atas serangan…