Komisi Pemberanntasan Korupsi (KPK) diminta melakukan pengawasan secara ketat terhadap Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dalam proses rekapitulasi…
Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) menilai penayangan informasi quick count dan real count terus menerus dan berlebihan oleh lembaga penyiaran akan mengakibatkan munculnya…
Partai Golkar menegaskan kemungkinan perubahan haluan ke kubu Joko Widodo-Jusuf Kalla jika pasangan tersebut memenangi Pemilihan Umum Presiden (Pilpres) 2014.
Calon Presiden nomor urut 1 Prabowo Subianto menyesalkan adanya kecaman terhadap lembaga survei quick count yang hasilnya menyatakan kemenangan untuk dirinya bersama Hatta…
Beberapa lembaga penyiaran akan diberikan sanksi oleh Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) jika terus menerus menayangkan hasil quick count dan real count sebelum Komisi Pemilihan…
Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mendesak seluruh lembaga penyiaran untuk segera menghentikan siaran quick count, real count, klaim kemenangan dan ucapan selamat secara sepihak…
Calon presiden nomor urut 1 Prabowo Subianto menanggapi aksi demonstran peduli Palestina yang memanggil dirinya sebagai Presiden terpilih Indonesia 2014-2019.
Pemilu Presiden 2014 dinilai sebagai pilpres paling seru yang pernah terjadi di Indonesia. Rivalitas pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa dan Joko Widodo-Jusuf Kalla memang…
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyarankan KPU untuk mengajak serta kedua pasang Capres-Cawapres beserta tim suksesnya untuk sama-sama mengawasi proses penghitungan suara.
Pasangan nomor urut dua Jokowi-Jusuf Kalla berdasarkan hitung cepat kerja sama LKBN Antara dan RRI dipastikan unggul di Bali dengan meraih 69,17% suara.
Ketua PP Muhammadiyah Din Syamsudin heran dengan perbedaan hasil quick count sejumlah lembaga survei yang memenangkan kedua pasangan capres dan cawapres. Ia menilai ada perbedaan…
Lembaga survei nasional yang melakukan quick count dengan tujuan untuk membohongi dan membentuk opini masyarakat, diyakini dapat dipidanakan. Namun, unsur-unsur pidananya…
Calon Presiden nomor urut dua Joko Widodo menyambangi kantor Pengurus Pusat Muhammadiyah di Jl. Kramat Raya Jakarta Pusat Jumat (11/7/2014). Salah satu agendanya untuk Salat…
Perbedaan hasil hitung cepat atau quick count yang dirilis oleh sejumlah lembaga survei setelah Pilpres 9 Juli 2014, dinilai telah mencederai kaidah dan etika penyelenggaraan…
Tim Pemenangan Pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla hari ini (10/7/2014) melakukan real count yang diselenggarakan di Kantor Dewan Perwakilan Pusat (DPP) Partai NasDem.