Saham BBTN tergolong paling murah dibandingkan bank BUMN lainnya ataupun BRIS. Patut dinanti apresiasi pasar pada strategi BBTN untuk kerek kinerja 2024.
Bank BUMN, yaitu BRI, BNI, BTN, dan Mandiri telah mengumumkan tebaran dividen tahun buku 2023. Berapa dividend yield yang akan diraup pemegang sahamnya?
Himpunan bank milik negara (Himbara) telah melaksanakan RUPST dan memutuskan pembagian dividen. Negara akan mendapat setoran dividen Rp49,57 triliun tahun ini.
BRI telah memutuskan besaran dividen tahun buku 2023. Bagaimana kisi-kisi dividen Mandiri, BNI, & BTN? Seberapa besar setoran dividen untuk negara tahun ini?
Pilpres 2024 hingga kinerja mentereng Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) diyakini menjadi katalis positif yang menopang pertumbuhan indeks saham BUMN 20.
Gerak indeks saham BUMN pilihan yakni IDX BUMN 20 naik signifikan jelang masa pencoblosan Pemilu 2024 ditopang saham BBRI hingga BMRI. Lampaui IHSG & LQ45.