Kerjasama penyaluran KUR telah dilakukan Himbara dengan mitra platform digital seperti Gojek, Grab Indonesia, Shopee Indonesia, dan Tokopedia sejak tahun lalu, melalui program…
Himpunan Bank Milik Negara atau Himbara lebih optimistis memacu bisnis pada tahun ini setelah kinerja mereka terkoyak oleh pandemi pada 2020. Adanya harapan pemulihan ekonomi…
Proses vaksinasi Covid-19 yang akan dimulai pekan ini dinilai akan menjadi salah satu penopang January Effect di pasar modal. Lalu emiten mana saja yang layak dicermati?
Sepanjang tahun lalu, perseroan telah menyalurkan bantuan senilai total Rp13,5 triliun melalui Program Sembako/BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai), Program Keluarga Harapan (PKH)…
Menteri BUMN Erick Thohir menuturkan pendapatan Himpunan Bank Negara (Himbara) sampai tergerus usai memberikan restrukturisasi pinjaman UMKM hingga Rp470 triliun.
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sekaligus Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KCPEN) Erick Thohir mengatakan penurunan kinerja…
Sulitnya PT Bank BCA Tbk. dalam menyalurkan kredit sepanjang tahun ini sejatinya bukanlah yang pertama terjadi. Kondisi hampir serupa namun dengan penyebab berbeda terjadi…
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), per September 2020 rasio NPL gross perbankan berada di level 3,15 persen dan NPL nett sebesar 1,07 persen.
Menteri BUMN Erick Thohir menanggapi pemberitaan yang membandingkan pendapatan bank pelat merah lebih kecil dibandingkan dengan bank swasta terbesar di Indonesia
Ketua Himbara sekaligus Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Sunarso menyebutkan restrukturisasi kredit masih terus berlanjut hingga pertengahan paruh kedua…
Upaya pemerintah untuk terus menggelontorkan dana kepada bank-bank nasional guna memacu kredit berpotensi membuka masalah baru yakni persaingan yang tidak sehat, sebab permintaan…
Selain ke bank BUMN, penempatan uang negara juga dilakukan ke 7 bank pembangunan daerah (BPD) senilai Rp11,5 triliun dan rencana penyaluran leveage dua kali atau senlai Rp23…