Juru bicara Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Hasto Kristiyanto, menyebut bahwa bermacam fitnah yang diarahkan ke Jokowi maupun Ma'ruf Amin adalah bentuk…
Meski Badan Pemenangan Nasional (BPN) Jokowi-Ma’ruf Amien mengklaim rata-rata selisih elektabilitas pasangan capres itu dengan pasangan Prabowo-Sandi di atas 20%, namun Wakil…
Ombudsman RI mengusulkan agar Komisi Pemilihan Umum menyertakan isu Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2012 tentang penyelenggaraan telekomunikasi dalam salah satu topik…
Survei media sosial PoliticaWave menyebut bahwa pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Jokowi-Ma'ruf Amin, mengungguli pasangan nomor urut 02 Prabowo-Sandiaga dalam hal…
Sebuah video beredar di media sosial, tentang warga Grobogan, Jawa Tengah, yang protes terhadap pidato calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto, terkait dengan pernyataannya…
Masa kampanye yang berjalan 3 bulan terakhir dinilai belum maksimal. Para kontestan Pilpres 2019 dan tim kampanye hanya berkutat dengan politik identitas dan mengeluarkan…
Direktur Eksekutif Lingkar Madani Ray Rangkuti menyebut isu kotak suara kertas yang digulirkan pihak pasangan calon presiden dan calon wakil presiden, Prabowo Subianto-Sandiaga…
Calon Wakil Presiden Sandiaga Uno membantah jika elektabilitasnya bersama Prabowo Subianto semakin jauh dari lawan politiknya Joko Widodo-Ma’ruf Amin karena kasus berita…
Prabowo Subianto, calon presiden nomor urut dua dikenal sebagai sosok yang tegas dan berwibawa dibandingkan dengan calon presiden nomor urut satu Joko Widodo berdasarkan…
Sekretaris Jenderal Partai Solidaritas Indonesia Raja Juli Antoni mempertanyakan dana kampanye pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Prabowo Subianto-Sandiaga…
Wakil Presiden Jusuf Kalla meminta seluruh masyarakat mengikuti keakraban yang diperlihatkan oleh dua bakal calon presiden yaitu Joko Widodo dan Prabowo Subianto ketika Pemilihan…
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Edhy Prabowo mengaku hingga kini partainya terus melakukan komunikasi politik dengan Partai Demokrat dan Partai Amanat Nasional (PAN), setelah…
JAKARTA — Momentum Hari Buruh yang berlangsung Selasa (1/5) menjadi ajang pembuktian Ketua Umum Partai Gerakan Indonesia Raya Prabowo Subianto untuk maju sebagai calon presiden…
Ketua Bidang Organisasi, Keanggotaan, dan Kaderisasi DPP Gerindra Prasetyo Hadi tidak mengkhawatirkan hasil beberapa lembaga survei yang menunjukkan elektabilitas Prabowo…
Presidential threshold 20% susah dicapai oleh sebagian besar partai, sehingga pemilihan Presiden Pilpres 2019 akan munculkan dua koalisi partai, yaitu pendukung Jokowi dan…
Prabowo Subianto yang menjabat sebagai Presiden Persekutuan Pencak Silat Antar Bangsa (Persilat) mengukuhkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai "Pendekar Utama".
Salah satu yang dibicarakan dalam pertemuan antara Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto adalah mengenai isu keutuhan dan persatuan bangsa,…